Tuesday, August 03, 2010

Aktivitas Obama di Pesawat Air Force One

Air Force One adalah pesawat khusus yang didedikasikan untuk perjalanan kenegaraan presiden Amerika Serikat. Pesawat super canggih ini dirancang khusus (dari segi keamanan dan kenyamanannya) sehingga sang presiden bisa beraktivitas layaknya di kantor.

Nah, berikut ini aktivitas Barack Obama saat ia berada di Air Force One dalam perjalanan kenegaraan ke suatu negara. Ia banyak berdiskusi dengan staf pesawat, diskusi dengan staf ahlinya, bercengkarama, dan sebagainya.

air_force_one_01

air_force_one_05

air_force_one_11

air_force_one_12

air_force_one_16

air_force_one_18

air_force_one_20

air_force_one_21

air_force_one_22

air_force_one_23


Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

0 comments: on "Aktivitas Obama di Pesawat Air Force One"

Post a Comment

tinggalkan jejakMu Sobat >>